Soal CPNS Psikotes kali ini adalah soal cpns bidang tata negara, bagi anda yang ingin memiliki soal seperti dibawah ini, anda langsung saja klik di sini, semoga bermanfaat.
Bank Soal CPNS BIDANG TATA NEGARA
PETUNJUK KHUSUS:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!
1.
Suatu unsur yang membedakan antara
bentuk negara dan bentuk kenegaraan adalah ..
A. kedaulatan
B. rakyat
negara
C. kekayaan
negara
D. wilayah
negara lain
E. pengakuan
dari negara
PENYELESAIAN
Bentuk teritorial
contohnya negara kepulauan, sedangkan kenegaraan berfokus pada sistem, dan erat
dengan ideologi .
KUNCI : B
2. Pemerintahan
oleh seorang pengusaha yang bertindak secara sewenang-wenang yang sangat jauh
dari cita-cita tentang keadilan disebut ..
A. tirani
B. oligarki
C. monarki
D. aristokrasi
E. demokrasi
PENYELESAIAN
Tirani merupakan
kekuasaan yang digunakan sewenang-wenang.
KUNCI : A
3. Kekuatan
diparlemen tidak dapat menjatuhkan pimpinan eksekutif. Keadaan ini menunjukan
sistem pemerintahan…
A. presidensial
B. parlementer
C. monarki
absolut
D. demokrasi
liberal
E. quasi
parlementer
PENYELESAIAN
Demokrasi liberal
menjadikan suatu pemimpin negara tidak dapat dijatuhkan oleh kekuatan
parlemennya.
KUNCI : D
4.
Perbedaan antara ilmu negara dengan ilmu
tata negara terletak pada …
A. ruang
lingkup
B. latar
belakang
C. kerangka
ilmunya
D. konsep
pengetahuan
E. kaitannya
dengan ilmu lain
PENYELESAIAN
Ruang lingkup ilmu
negara pada suatu organisasi negara dan tata negara pada tatanan aturan suatu
negara
KUNCI : A
5. Indonesia
merupakan negara kesatuan yang berbentuk repoblik, kedaulatan negara sepenuhnya
di tangan rakyat dan dilakukan oleh..
A. presiden
B. dewan
perwakilan rakyat
C. dewan
permusyawaratan rakyat
D. mahkama
konstitusi
E. tni
dan polri
PENYELESAIAN
Kedaulatan sepenuhnya
dilakukan oleh Dewan Permusyawaratan Rakyat, merupakan pokok dari pasal 1 ayat
2 UUD 1945.
KUNCI : C
6. Kedudukan
MPR sebagai lembaga tertinggi negara sesuai dengan pasal 1 ayat 2 UUD 1945
adalah…
A. pelaksana
negara tertinggi
B. pemegang
kedaulatan negara
C. pelaksanaan
pemerintahan negara tertinggi
D. penjelmaan
dan pelaksana kedaulatan rakyat
E. pembuat
kebijaksanaan tertinggi dalam negara
PENYELESAIAN
Pemegang kedaulatan sepenuhnya
dilakukan oleh Dewan Permusyawaratan Rakyat, merupakan pokok dari pasal 1 ayat
2 UUD 1945.
KUNCI : B
7. Undang
- undang dasar 1945 sebagai sumber utama aturan memuat konsepsi yang mengatur
negara yang terdiri…
A. pembukaan
dan pancasila
B. pembukaan
dan pasal-pasal
C. pembukaan
dan amandemen
D. pembukaan
dan landasan negara
E. pembukaan
dan undang-undang
PENYELESAIAN
Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia tahun 1945 terdiri atas pembukaan dan pasal-pasal
KUNCI : B
8. Negara
bisa dikatakan mirip dengan organisasi independen, tapi negara pembunyai kekhususan
sendiri yang tidak dimiliki organisasi,
yaitu…
A. kedaulatan
B. aturan
hukum
C. sistem
idiologi
D. kepemimpinan
E. wilayah
teritorial
PENYELESAIAN
Kedaulatan yaitu
kekuasaan tertinggi atas suatu pemerintahan atau daerah .
KUNCI : A
9. Ciri
khas pusat pemerintahan dari Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah ..
A. kekuasaan
pada pemerintahan
B. kepala
negara adalah presiden
C. kepala
negara dipilih oleh rakyat
D. adanya
konstitusi yang dilaksanakan
E. warga
negara memiliki hak yang sama
PENYELESAIAN
Ciri khas pusat
pemerintahan dari Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah kekuasaan
pemerintahan baik ada pada pusat maupun daerah (otonomi).
KUNCI : A
10. Menurut
Undang-Undang Dasar 1945, kekuasaan pemerintahan negara dalam arti sempit dilaksanakan
oleh …
A. presiden
B. menteri
C. mahkama
agung
D. dewan
perwakilan rakyat
E. majelis
permusyawaratan rakyat
PENYELESAIAN
Dilaksanakan oleh
presiden, sebab presiden merupakan salah satu pemegang kekuasaan pemerintahan.
KUNCI : A
Mohon maaf kami tidak dapat memberikan Paket Soal
CPNS gratis secara keluruhan bukan kami tidak mau namun kami juga membutuhkan
modal untuk biaya pengetikan soal, pulsa modem
dan biaya lainya (mohon pengertiannya) maka disini kami juga menawarkan
penjualan soal elektronik (Ebook) CPNS 2013 kepada Anda.
Bagi Anda yang serius ingin berlatih Soal-soal CPNS
maka kami telah menyiapkan Soal- soal Prediksi CPNS yang terdiri dari 18 jenis
paket soal yang sering keluar, sebagai berikut :
1. Paket Aritmatika
2. Paket Bahasa
Inggris
3. Paket Analogi
4. Paket Antonim
5. Paket Kemampuan
Bahasa Indonesia
6. Paket GBHN
7. Paket Kebijakan
Pemerintah
8. Paket Kemampuan
Kuantitatif
9. Paket Sejarah
Nasional
10. Paket Tata Negara
11. Paket Falsafah dan Idiologi
12. Paket Geometri Logika dan Matematik
13. Paket Kempuan Penalaran
14. Paket Pancasila
15. Paket Penalaran Analisis
16. Paket Skolastik
17. Paket UUD 1945 dan Amandemen
18. Paket Wacana
PESAN SOAL SEKARANG!!!
Bagaimana Caranya???
Cara Pemesanan Dan
Pembayaran
Bagi Anda memang berminat dan serius ingin menguasai
Soal-Soal CPNS ini, bisa memesannya dengan cara:
Lakukan pembayaran / transfer Sebesar RP 20.000,00 (dua
puluh ribu rupiah) ke no rekening bank dibawah ini
>>>>>Bank BNI - Cabang Medan . No rekening 0180928600,
atas nama Calvin Nainggolan<<<<<<
Konfirmasi
Setelah pembayaran dilakukan maka konfirmasi kami dengan cara SMS ke
nomor 0878-6838-8911 atau via email godangisina@gmail.com.
dengan format sebagai berikut :
Format:
E-Book
CPNS 2013#Nama Pemilik Rekening atau Nama Penyetor#Alamat Email Anda#Asal Bank
Transfer/Kota Anda.
Contoh
E-Book CPNS 2013# Joni Handoko #
jonihandoko@yahoo.com # Bank Mandiri / Jakarta
Lalu Kirim sms
ke 087868388911
#Proses Pengiriman#
Setelah Anda melakukan konfirmasi
pembayaran, maka E-Book Kumpulan Soal CPNS akan kami kirimkan melalui email
yang Anda tuliskan saat konfirmasi paling lama 6 Jam dari sms konfirmasi
pembayaran.
Catatan :
1.
Bagi Anda yang
tidak memiliki Email jangan khawatir, karena kami juga akan mengirimkan Alamat Link Download Ke No HP Anda.
2. File Paket Soal CPNS 2013 dalam bentuk word
Jika ada hal yang kurang paham atau
mungkin anda memiliki pertanyaan hubungi kami
Calvin
Nainggolan
Email :
godangisina@gmail.com
HP :
0878-6838-8911 (Only SMS)
0 komentar:
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan dan jangan spam. trims